NGANJUK,Suarakpkcyber.com,-Desa Baleturi Kecamatan Prambon Nganjuk mendapatkan program dari Pemerintah berupa PTSL ( Program Tanah Sistematis Lengkap).
Dalam program tersebut kuota yang di dapatkan sebanyak 1000 kuota bidang tanah
Berdasarkan komunikasi yang di himpun awak media Suarakpkcyber di Balai Desa Balaituri pada hari Rabu (29/3/2023) sekitar pukul 11.00 Wib, Kades Baleturi Ibnu menjelaskan bahwa Desa kami benar mendapatkan program tersebut, namun saya sampai dengan hari ini belum menanda tangani berkas permohonan warga yang mengajukan PTSL.
Sedangkan terkait informasi yang beredar bahwa Pokmas PTSL menutup untuk LSM dan Wartawan, saya pribadi tidak mengetahuinya.
" Kalau Patok Sudah terpasang, dengan biaya kesepakatan sebesar Rp 700.000 (tujuh ratus ribu rupiah) perbidang, itu saya ketahui ketika musyawarah warga di aula desa," urainya.
Sementara itu sampai dengan brita ini di turunkan ketua Pokmas Bambang saat di konfirmasi via wa tidak ada tanggapan, bahkan di kediaman juga belum bisa di temui.
" Untuk pokmas di desa Baleturi saya tidak pernah mengeluarkan Keputusan yang saya keluarkan dan tanda tangani adalah Surat keterangan yang isinya bahwa Pokmas itu ada," pungkas Kades.(sr)
Post A Comment:
0 comments: