Tag Label

Kepolisian (3683) daerah (918) Pemerintahan (538) Jurnalistik (309) Demontrasi (79) Lintas Opini (66) Desa (61) DPRD (59) RSUD (37) Kebakaran (33) KPU (23) Mahasiswa (11) Iklan (9) DPRD kota pasuruan (5) PDAM (5) Desperindag (4) DPR RI (2)

Halal Bihalal Keluarga Besar SMK Negeri 1 Nganjuk

Share it:


NGANJUK,Suarakpkcyber.com,- Romadhon telah selesai, umat muslim merayakan lebaran dan halal bihalal untuk saling memberikan maaf.

Di aula SMK Negeri 1 Nganjuk, acara halal bihalal di selenggarakan  pada hari Kamis (18/4/2024), pukul 09.00 Wib, di hadir sekitar 125 guru dan keluarga besar.

Drs. Heru Hertanto, Mpd, selaku  Kepala sekolah SMK Negeri 1 Nganjuk  menyampaikan terimakasih yang sebesar besarnya atas terselenggaranya acara halal bihalal ini.



Selama kita bekerjama dalam satu lingkungan kerja banyak sekali kesalahan baik yang di sengaja maupun tidak, kami mohon maaf lahir batin.

" Semoga dalam halal bihalal ini ikatan persaudaraan kita lebih erat, " tuturnya.

Makna dari Halal Bihalal bagi umat muslim adalah menjalin silaturahmi dan saling memaafkan di hari lebaran.(sr) 

Share it:

daerah

Post A Comment:

0 comments: